Jumat, 22 Februari 2013

Cara Membuat Iklan Melayang di Bawah Blog | Tutorial Blog

Membuat Iklan Melayang di Bawah Blog
Cara Membuat Iklan Melayang di Bawah Blog - Di hari ini sepertinya saya semangat memposting artikel tentang tutorial blogging. Kalau tadi pagi saya posting artikel bagaimana cara membuat iklan melayang di samping blog , maka kali ini di sore hari ini saya kembali posting cara buat iklan di bagian bawah blog. 

Sama seperti cara sebelumnya, cukup menambahkan widget pada tata letak saja tidak usah sampai masuk ke menu edit html. Maka dari itu cara ini sangat mudah di lakukan walaupun oleh seorang blogger pemula sekalipun. Tentunya widget ini juga di bekali dengan tombol close, agar para pengunjung tidak merasa terganggu kalau tidak suka dengan iklan yg anda tayangkan. 

Selain memberi ilmu baru bagi para newbie, artikel cara membuat iklan melayang di bawah blog ini juga diharapkan dapat membantu blogger senior. Sebagai manusia kita pasti tidak luput dari lupa. Nah, jika anda lupa (senior blogger) postingan ini akan membantu anda.

Berikut cara Membuat Iklan Melayang di Bawah Blog :

  1. Masuk blogger dengan akun masing - masing (bukan dengan akun saya ^_^)
  2. Kemudian masuk Tata Letak
  3. Klik tambah gadget
  4. Setelah terbuka sebuah tab baru scroll ke bawah pilihlah menu HTML/JavaScript lalu klik
  5. Copy code di bawah kedalam kolom yg disediakan lalu klik simpan
  6. Selesai
<!-- AWAL FOOTER IKLAN -->
<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.4.2/jquery.min.js' type='text/javascript'>
</script><br />
<script type='text/javascript'>
$(document).ready(function() {
$('img#closed').click(function(){
$('#btm_banner').hide(90);
});
});
</script>
<style type='text/css'>
div#btm_banner {
bottom: 0;
position: fixed;
width: 100%;
opacity: 0.9;
left: 0;
}
div#btm_banner img{
border:0;
cursor:pointer;
}
</style>
<div style='height: 0px;'></div>
<div align='center' id='btm_banner' style='height: 170px; z-index: 9999;'>
<div style='text-align: right; width: 700px; height: 3px;'>
<img id='closed' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjQoBaUwuxEmL8mDKpnuBbaVHIMqWQWSpSiGxq74hBMJFeZfRYiNkCFR1CeCYJavKyEj3WHfcGnFaLU2GDSfzQAdnAbkJcZe-ggI34AsOmd5IetU8H_b9loGXnvFeyzUrqvyQiImISUvPHW/s1600/close-icon.png'/></div>
<div style='clear: both;'></div>
<p>
<p><center>

Letakkan kode iklan disini

</center></p>
</p>
</div>
<!-- AKHIR FOOTER IKLAN -->

Demikianlah posting heru blog pada sore ini tentang cara membuat iklan melayang di bawah blog. Semoga dapat bermanfaat bagi pembaca. Akhir kata saya ucapkan terima kasih sudah mengunjungi blog ini.

Contoh kode iklan

<a href="http://alamkrusux98.blogspot.com/" target="_blank"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgd7ooJwPsHWWkA0SUwPLSc1IDxLi2ee-eYeXHE2KvVoD7EqhM4A5Iiu9Bqs0B9vPDQcfqS03VDSgdM_z7FWKzM8Sn64WYMIwH3ahdJ1wTkSOvgJbHHWzlZ7jk4nj6hk3ZNLRc1ZkgDR2V_/s1600/468x60-new.gif" alt="agen bola" width="500" height="70" longdesc="agen bola" /></a>

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...